Pada tugas ini akan membahas tentang Tugas Akhir yang berjudul RANCANG BANGUN SISTEM PEMOGRAMAN ACARA SEBAGAI MODUL TRACKING CLIENT PADA STASIUN TV9
Definisi Kebutuhan fungsional dan
non-fungsional
Kebutuhan fungsional adalah jenis kebutuhan yang berisikan
proses-proses apa saja yang di berikan oleh sistem informasi yang akan dibangun.
Sistem ini dapat di gunakan oleh penguna yaitu operator/karyawan dan
administrator/pemilik dimana operator dan administrator memiliki hak akses yang
berbeda di dalam sistem tersebut. Kebutuhan fungsional berisi proses-proses apa
saja yang nantinya dilakukan oleh system informasi yang diciptakan. Kebutuhan fungsional berhubungan dengan fitur perangkat
lunak yang ingin dibuat, sedangkan kebutuhan non fungsional tidak secara
langsung terkait pada fitur tertentu. Kebutuhan non fungsional memberikan
batasan pada kebutuhan fungional.
Sebelum menjelaskan tentang
kebutuhan fungsional dan Non-fungsional aplikasi, akan dijelaskan mengenai
sistem informasi penjadwalan TV9.
Sistem Informasi penjadwalan
TV9 merupakan sebuah sistem penjadwalan yang akan diterapkan pada stasiun TV9
yang memiliki manfaat sebagai berikut :
1. Memberikan kemudahan dalam pihak marketing mengenai
daftar program yang dapat ditawarkan ke
klien
2.
Mengintegrasikan data penjadwalan ke dalam Tracking
Client untuk keperluan monitoring dan evaluasi klien
3.
Mengintegrasikan
data penjadwalan ke dalam website TV9 yang dapat bermanfaat sebagai sistem informasi penjadwalan
Sehingga dapat memberikan informasi yang konsisten dan akurat tentang penjadwalan.
Pada studi kasus kali ini,
dibagi beberapa kebutuhan fungsional dan non-fungsional sebagai berikut :
Kebutuhan Fungsional
Kode Fungsional
|
Deskripsi
|
KF-01
|
Sistem
dapat menambah data jadwal acara
|
KF-02
|
Sistem
dapat melihat jadwal acara
|
KF-03
|
Sistem
dapat melihat detail jadwal acara
|
KF-04
|
Sistem dapat mengubah jadwal acara
|
Kebutuhan Non-Fungsional
Kode Non-Fungsional
|
Deskripsi
|
KNF-01
|
Aplikasi memiliki rancangan
antarmuka perangkat lunak yang user
friendly.
|
KNF-02
|
Aplikasi
tidak boleh kehilangan data, kecuali dengan interfensi dari pengguna.
|
KNF-03
|
Hanya administrator pusat
yang mempunyai wewenang untuk membuat user yang sesuai dengan peranannya,
mengubah peranan user, dan menghapus user.
|
KNF-04
|
Hanya administrator pusat
yang dapat mengubah password user lain.
|
KNF-05
|
Data-data
yang ditampilkan aplikasi haruslah benar adanya.
|
Definisi
Quality Factor oleh McCall
Diagram
tersebut dikategorikan menjadi 3 bagian, yang memiliki definisi dan pengertian
untuk mengetahui kualitas dari perangkat lunak, diantaranya sebagai berikut :
Jika dikaitkan dengan system informasi yang
dibahas pada studi kasus ini, maka :
McCall
Model
|
Deskripsi
|
Kebutuhan Fungsional
|
Kesesuain pada S/W
|
||||||||||||||||||||||
Correctness
|
Kesesuaian
antara desain dengan use case diagram,sehingga aplikasi ini dapat dikatakan
telah memenuhi seluruh kebutuhan pengguna
|
UC-02.01 Lihat daftar klien
UC-02.02 Lihat daftar referensi status
UC-02.03 Lihat
daftar proposal
|
|
No comments:
Post a Comment